Sudah beberapa hari ganti template blogspot classic dan tanpa ada masalah sama sekali. Tetapi 5 hari berlalu ternyata ada masalah pada skin yang tampil pada saat di buka pada domain yoga [dot] web [dot] id yang seharusnya bekerja dengan semestinya tetapi yang tampil malah seperti di bawah ini :
Apa coba yang jadi masalah itu, so langsung meluncur ke tempat hosting image theme yang sebelumnya di percaya sebagai penyimpanan gambar tampilan untuk them blog ini yaitu di imageshack.us dari sana tidak ada masalah... lalu dari tampilan pada webbrowser menyatakan unregistered padahal sudah daftar.
Ya memang sebelumnya ingin menyatukan semua pada blogger jadi saat nama domain blog ini di buka jadi ga sedot sana sini, jadi ya akhirnya error ini menjadi alternatif lain tuk upload image template pada blogger :)
Setelah upload image satu per satu bagian template pada blogger melalui posti "insert image"... dan ganti link URL tuk image yang baru pada menu template lalu save.... coba", lalu apa yang terjadi... Yup bisa di tebak ... berhasil dan load yoga.web.id lebih cepat coz blogger/blogspot memang salah satu kelebihannya adalah cepat loadingnya.
2 comments:
Mas yoga..saya mengalami masalah yg seperti ini..untuk memperbaikinya gmna ya mas?mohon bantuannya mas..
@alandiny, caranya mudah kok cmn tinggal di ganti saja tempat meletakkan image/gambar... misal dr imageshack.us ganti ke blogger atau self hosting hbs itu rubah link template tuk imagenya :)
Post a Comment